Senin, 15 Agustus 2011

KEARIFAN LOKAL dan Pengelolaan Hutan

Indonesia.....lagi-lagi dengan awalan kata ini saya menulis dan memang tidak ada kata lagi yang pas untuk mewakili kata Indonesia. Negara dengan begitu kaya dengan kekayaan alamnya, tanah yang subur (Gemah Ripah Loh Jinawi) isilah orang Jawa yang pastinya dan sebenarnya sangat bisa membuat bangsa Indonesia makmur ini memiliki lebih dari 300 suku yang tersebar di seluruh Indonesia

Selasa, 02 Agustus 2011

Indonesia dan Ekowisata

Indonesia sebagai negara megabiodiversity nomor dua di dunia, telah dikenal memiliki kekayaan alam, flora dan fauna yang sangat tinggi. Para explorer dari dunia barat maupun timur jauh telah mengunjungi Indonesia pada abad ke lima belas yang lalu. Perjalanan eksplorasi yang ingin mengetahui keadaan di bagian benua lain telah dilakukan oleh Marcopollo, Washington, Wallacea, Weber, Junghuhn dan Van Steines dan masih banyak yang lain merupakan awal perjalanan antar pulau dan antar benua yang penuh dengan tantangan. Para petualang ini melakukan perjalanan ke alam yang merupakan awal dari perjalanan ekowisata. Sebagian perjalanan ini tidak memberikan keuntungan konservasi daerah alami, kebudayaan asli dan atau spesies langka (Lascurain, 1993 dalam Chafid Fandeli, Mukhlison, 2000).